18 Februari 2009

Block Situs Porno Menggunakan Kaspersky ( KIS ) 2009

Banyak cara bisa di gunakan untuk mengeblock akses ke situs situs yang berkontent pornografi. Ada yang mengunakan cara manual dan ada juga yang menggunakan program untuk mengeblock situs situs porno. Pada kesempatan kali ini, penulis akan memperkenalkan cara yang mudah untuk mengeblock situs situs yang berkontent pornografi. Alat yang di gunakan cukup Kaspersky Internet Security 2009 ( KIS 2009 . Berikut cara penggunaannya :
Pertama buka KIS 2009 ( yang belum punya slahkan download dan instal terebih dahulu ). Selanjutnya Click Menu Protectoin , pilih content Filtering, click Parental Control, akan muncul opsi pilihan , pilih enable. Maka secara otomatis kaspersky akan mengblock situs situs yang berkontent porno. Perlu di ketahui, bukan saja situs porno yang dapat di block, KIS 2009 juga bisa ngeblock halaman halaman web yang lain ( Fitur fitur yang lainnya silahkan pelajari sendiri )





Selamat Mencoba

2 komentar:

  1. Wah... memang mantap + OK punya kasper tuh...

    BalasHapus
  2. tp kyknya mati satu tumbuh seribu ya bro

    BalasHapus